Prediksi Everton vs Leicester City 19 Desember 2015 topik dari ulasan situs Taruhanbolagroup.com pada kesempatan kali ini buat anda, dimana dalam sajian prediksi kali ini antara Everton yang berhadapan dengan Leicester City merupakan laga pekan ke 17 pentas Premier League di Inggris. Dan diprediksi menjadi salah satu big match di pekan ini karena keduanya jelas mempunyai kualitas tim yang sangat bagus meski dalam papan klasemen sementara ini memang terlihat perbedaan amat sangat signifikan terjadi. Everton akan bertindak sebagai tuan rumah dimana akan dimainkan laganya di Goodison park pada Sabtu 19 Desember 2015 pada pukul 22.00 WIB.
Sejauh ini skuad besutan Roberto Martinez yakni Everton memang menghuni peringkat 10 klasemen sementara dengan mendapati poin 23, jika dibandingkan dengan Leicester jelas terpaut jarak sangat jauh. Namun demikian memang keberadaan laga ini berpotensi memberikan hasil cemerlang memang memungkinkan bisa dilakukan, pasalnya Everton bakalan bermain di kandang sendiri yang pastinya dukungan besar akan mampu mereka dapati adanya. Modal inilah yang membuat tim ini bakalan all out dalam bermain, apalagi memang dalam 4 pertemuan terakhir terjadi kemenangan sulit dibukukan Everton atas Leiccester City.
Sementara di kubu lawan main yakni Leicester City sendiri memang juga sudah pasti kemenangan harga mati yang akan coba mereka bukukan demi memperpanjang rekor meyakinkan ditunjukkan tim ini di musim 2015/2016. Penampilan anak asuhanan Claudio Ranieri ini memang menjadi salah satu yang mengejutkan, pasalnya dengan kemampuan tim yang bisa dikatakan jauh dari bintang akan tetapi kekompakan dan kepercayaan diri mengantarkan tim ini memuncaki pentas Premier League. Dan kini dengan motivasi tinggi pula dalam lawatan ke kandang Everton kali ini Jamie Vardy dan Riyad Mahrez kembali akan menjadi andalan permainan Leicester City untuk bisa menunjukkan performa bagusnya di kandang Everton dengan membawa pulang 3 poin untuk bisa terus di puncak klasemen.
Head to head Everton vs Leicester City :
22/02/15 Everton 2 – 2 Leicester City
16/08/14 Leicester City 2 – 2 Everton
27/07/14 Everton 0 – 1 Leicester City
20/03/04 Leicester City 1 – 1 Everton
20/12/03 Everton 3 – 2 Leicester City
5 laga terakhir Everton :
12/12/15 Norwich City 1 – 1 Everton
08/12/15 Everton 1 – 1 Crystal Palace
02/12/15 Middlesbrough 0 – 2 Everton
28/11/15 Bournemouth 3 – 3 Everton
21/11/15 Everton 4 – 0 Aston Villa
5 Laga terakhir Leicester City :
15/12/15 Leicester City 2 – 1 Chelsea
05/12/15 Swansea City 0 – 3 Leicester City
29/11/15 Leicester City 1 – 1 Manchester United
21/11/15 Newcastle United 0 – 3 Leicester City
07/11/15 Leicester City 2 – 1 Watford
Pemain diprediksi yang masuk line up dalam laga kali ini :
Everton : Howard, Coleman, Stones, Ramiro Funes Mori, Baines, Barry, Cleverley, Barkley, Koné, Deulofeu, Lukaku
Leicester City : Schmeichel, Huth, Fuchs, Simpson, Morgan, Albrighton, Drinkwater, Kanté, Ulloa , Mahrez, Vardy
Bursa taruhan Everton 0 – 0 Leicester City
Prediksi skor Everton 1 – 0 Leicester City