Prediksi Bologna vs Napoli 6 Desember 2015

Prediksi Bologna vs Napoli 6 Desember 2015 merupakan pembahasan dalam situs Taruhanbolagroup.com pada kesempatan kali ini, dimana laga yang dimainkan antara Bologna yang berhadapan dengan Napoli ini merupakan salah satu yang akan dimainkan di pentas Serie A Italia yang di akhir pekan ini memasuki laganya ke 15 dilangsungkan. Bologna bakalan bertindak sebagai tuan rumah dalam pertandingan kali ini, dimana akan dimainkan laganya di Stadio Renato Dall’Ara pada Minggu 6 desember 2015 pukul 18.30 WIB. Diperkirakan laga yang dimainkan antara kedua tim ini bakalan berjalan seru dan sengit pertandingannya, dimana meski beda klasemen namun kans saling mengalahkan sangat besar yang menjadikan laga ini bakalan berlangsung menarik nantinya.

Keuntungan bagi kubu Bologna dalam pertandingan kali ini, pasalnya bermain di hadapan publik sendiri dengan dukungan besar sudah pasti menjadi hal yang akan didapati nantinya. Dan kali ini meski lawan main yang akan dihadapi adalah tim sekelas Napoli yang unggul dalam segi kualitas dan kuantitas akan tetapi demi membuat posisi bisa aman jelas memacu adrenalin anak asuhan Roberto Donadoni ini untuk bisa memainkan permainan terbaiknya untuk bisa memetik hasil maksimal. Kans memang sangat memungkinkan karena dalam musim lalu laga dimainkan ditempat ini Bologna memang mampu menahan imbang Napoli dengan skor 3 – 3 mampu dilakukan.

Sedang di kubu Napoli asuhan manajer Maurizio Sarri ini sendiri mampu merebut puncak klasemen setelah dalam laga terakhir Inter Milan mampu mereka taklukkan dengan skor 2 – 1. Selain bisa bertengger di papan atas performa tim berjuluk El Partonopei ini memang lebih stabil dengan hasil – hasil positif kini kerap mampu mereka rengkuh adanya. Dan melakoni laga kontra Bologan jelas diatas kertas Napoli jauh lebih baik adanya, meski demikian demi berhasil membawa 3 poin dan terus berada di puncak maka kekuatan terbaik kembali akan diturunkan. Gonzalo Higuain yang menjadi salah satu pemain tersubur saat ini kembali menjadi andalan permainan kubu Napoli ini.

Head to head Bologna vs Napoli :
19/01/14 Bologna 2 – 2 Napoli
26/08/13Napoli 3 – 0 Bologna
09/05/13 Bologna 0 – 3 Napoli
20/12/12 Napoli 1 – 2 Bologna
17/12/12 Napoli 2 – 3 Bologna

5 laga terakhir Bologna :
29/11/15 Torino 2 – 0 Bologna
22/11/15 Bologna 2 – 2 AS Roma
08/11/15 Hellas Verona 0 – 2 Bologna
01/11/15 Bologna 3 – 0 Atalanta
28/10/15 Bologna 0 – 1 Inter Milan

5 Laga terakhir Napoli :
01/12/15 Napoli 2 – 1 Inter Milan
27/11/15 Club Brugge 0 – 1 Napoli
22/11/15 Hellas Verona 0 – 2 Napoli
09/11/15 Napoli 1 – 0 Udinese
06/11/15 Napoli 5 – 0 Midtjylland

Pemain diprediksi yang masuk line up dalam laga kali ini :
Bologna : Mirante, Gastaldello, Rossettini, Maietta, Masina, Giaccherini, Rizzo, Donsah, Diawara, Brienza, Mancosu
Napoli : Pepe Reina, Albiol, Koulibaly, Hysaj, Ghoulam, Hamšík, Allan, Jorginho, Higuaín, José Callejón, Insigne

Bursa taruhan Bologna 1 1/4 – 0 Napoli

Prediksi skor Bologna 1 – 3 Napoli